Nama Penulis : Indra Gani Adiwena
Penerbit : Pt. Albama
Hal : 52 Halaman
Harga : Rp 30.000
Apa Fungsi Paru-Paru Anda
Paru-Paru adalah organ yang menyesuaikan dirinya berdasarkan gerakan kita, bila kita dalam keadaan berlari maka paru-paru kita akan bergerak lebih cepat dan kebutuhan oksigen meningkat. sebaliknya, paru-paru akan berkerja lebih lambat jika kita dalam keadaan santai.
Satuhal yang pasti bahwa paru-paru tidak pernah berhenti sepangjang hidup kita, paru-paru terus saja berkerja seperti pompa udara, paru-paru memompa udara keluar masuk.
Paru-Paru selalu berkerja selaras dengan bagian-bagian lain dari sistem pernafasan. karena untuk bernafas paru-paru saja tidak cukup. seseorang membutuhkan kekuatan lain dari luar agar paru-paru dapat berkerja. kekuatan ini berasal dari otot yang terletak diantara tulang rusuk dan diagfarma dibawah paru-paru mengembang kebawah rangka tulang rusuk.
perhatikan diri kalian ketika bernafas, kalian akan melihat bahwa rusuk kalian mengembang. pada saat itu, diagfarma dibawah paru-paru mengembang ke bawah dan paru-paru membesar.
Paru-Paru menarik udara dan batang tenggorakan saat dihembuskan, rangka tulang rusuk tertarik dan diagfarma dibawah tulang rusuk bergerak keatas. sewaktu paru-paru mengecil udara yang ada didalam kantung udara kecil-kecil terdorong keluar melalui batang tenggorokan. setiap hari kalian akan melakukan kegiatan seperti : berlari, tertawa, berjalan, dan berbaring.
0 comments:
Post a Comment